suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: August 2015

Bupati Depri Buka Bimbingan Manasik Haji

BOROKO,Suarasulutnews.co.id– Bupati Bolaang Mongondow Utara Drs. Hi. DEPRI PONTOH secara resmi membuka Bimbingan Manasik Haji bagi Calon Jamaah Haji Kabupaten Bolaang Mongondow Utara Tahun 1436 H/2015 M yang bertempat di Hotel Metro. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memberikan pemahaman dan pengetahuan…

Bupati Depri Lakukan Inspeksi Pekerjaan Proyek

BOROKO,Suarasulutnews.co.id– Bupati Bolaang Mongondow Utara Drs. Hi. DEPRI PONTOH secara langsung mengadakan Inspeksi terhadap pekerjaan proyek Fisik dan Non Fisik yang dibiayai oleh Anggran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bolaang Mongondow Utara. Bupati yang didampingi oleh beberapa Pimpinan SKPD meninjau…

Rumagit:Kasus Liandok Harus di Tuntaskan Secepat Mungkin

AMURANG,Suarasulutnews.co.id-Kasus yang menghebokan warga Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) di tahun 2015 ini adalah kasus Transmigrasi Liandok di Kecamatan Tompaso Baru Kabupaten Minahasa Selatan.Karena kasus ini langsung ditangani oleh pihak Kejaksaan Agung RI. Hal diatas membuat LSM Dewan Rakyat Anti Korupsi(DERAK),yang diketuai…

Himbau Kader Menyatu,Takasihaeng Optimis OD Menang di Sangihe

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id- Ketua DPRD Sangihe yang juga Sekretaris DPC PDIP Kabupaten Sangihe, Benhur Takasihaeng optimis Cagub DPIP, Oly Dondokambey (OD) mampu meraih kemenangan di Sangihe. Bagi dia, OD yang dipasangkan dengan kader partai lainnya Steven Kandow, bukan figure baru di Sangihe,…

Bulan Ini Lelang Proyek Sangihe Ditargetkan Selesai

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id-Bagian Layanan Pengadaan (BLP) Setda Kantor Bupati Sangihe menargetkan proses tender tahun anggaran 2015 yang bersumber dari APBD selesai bulan Agustus ini. Target tersebut seperti diutarakan Kepala BLP, Frangky Runtulalo, merupakan tindak lanjut dari komitmen pemkab setempat yang hendak mempercepat…

Tusergu Sangihe Triwulan II Mulai Dicairkan

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id-Tunjangan sertifikasi guru (Tusergu) untuk triwulan II di Kabupaten Sangihe mulai dicairkan pihak Dinas Pendidikan Nasional Pemuda dan Olahraga (Dikpora). Bendahara Pengeluaran Dikpora Sangihe, Eklesia Patimbano ditemui sejumlah wartawan mengatakan,paling lambat Rabu (12/08) kemarin proses pencaiaran tusergu sudah mulai dilakukan….

Tetty : Aneka Kegiatan Semarakan HUT Proklamasi di Minsel

AMURANG,Suarasulutnews.co.id- Rangkaian kegiatan untuk menyemarakan peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-70 telah menjadi agenda tahunan di Kabupaten Minahasa Selatan. Demikian dikatakan Bupati Christiany Eugenia Paruntu, SE. Menurut Tetty sapaan familiar Bupati Minsel, setiap peringatan HUT Kemerdekaan RI pihak panitia pelaksana yang…

Peringati Hari Jadi RI ke-70, Paruntu Semangati Warga Minsel Ayo Kerja

AMURANG,Suarasulutnews.co.id-Peringatan Hari Jadi Republik Indonesia ke-70 di kabupaten Minahasa Selatan menjadi perhatian serius dari Bupati Christiany Eugenia Paruntu, SE. Buktinya, Tetty sapaan akrab Bupati Minsel mengajak sekaligus menyemangati warga Minsel dengan Tema Peringatan Hari Jadi RI ke-70 “Ayo Kerja” sesuai…

Pemprov Siap Dukung Pelaksanan SOLL

MANADO,Suarasulutnews.co.id-Pemerintah Provinsi Sulut siap mendukung pelaksaan kegiatan Save Our Littoral Life yang diselenggarakan Lantamal VII, 16 Agustus mendatang. Hal tersebut disampaikan asisten perekonomian dan pembangunan Drs. Sanny Parengkuan, saat memimpin rapat koordinasi terkait pelaksanaan acara yang dilaksanakan Rabu, (12/8) bertempat…

Sekprov Larang Lulusan IPDN Jadi Ajudan

MANADO,Suarasulutnews.co.id-Sekretaris Daerah Provinsi (Sekprov) Sulut Ir Siswa R Mokodongan mengingatkan secara tegas kepada para Sekretaris Daerah yang ada di Kabupaten Kota se Sulut agar tidak menjadikan para Pegawai lulusan dari Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) menjadi ajudan. Penegasan tersebut disampaikan…