Panwaslu Bitung Sidangkan Gugatan Balon Ridwan Lahiya-Max Purukan
BITUNG,Suarasulutnews.co.id – Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Kota Bitung menggelar sidang gugatan pasangan bakal calon perseorangan (Independen) Walikota dan Wakil Walikota, Ridwan Lahiya dan Max Purukan. Gugatan itu dilakukan Ridwan Lahiya menyusul tidak diloloskannya pasangan bakal calon ini menjadi pasangan…
Wenas Tuding Supit Hambat Pengunduran Diri Paslon Anggota Dewan Pasangan Calon Terancam Gugur
BITUNG,Suarasulutnews.co.id – Menysul ditundanya Rapat Paripurna usulan pemberhentian Pimpinan DPRD Hengky Honandar dan Maurits Mantiri sampai pada waktu yang belum ditentukan oleh Ketua DPRD Bitung Laurensius Supit, terus menjadi keprihatinan sejumlah legislator Bitung. Jetua Fraksi Partai Nasdem Alexander ‘Nyong’ Wenas yang…
Anggota Dewan Dapil Lembeh Siap Kawal APBD Perubahan 2015
Lorameng: Pemkot Harus Konsisten, Jangan Ada Yang Dihilangkan BITUNG,Suarasulutnews.co.id – Anggota DPRD Bitung asal Lembeh Luther Lorameng SPd menyatakan tekadnya untuk terus mengawal realisasi sejumlah proyek yang telah dianggarkan dalam APBD Perubahan Tahun 2015. Menurut Lorameng, berkaca dari pengalaman-pengalaman tahun…
Kepsek Jangan Rekayasa Penggunaan Dana BOS
BITUNG,Suarasulutnews.co.id – Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kota Bitung Ferdinand Tangkudung menegaskan, pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) oleh pihak sekolah dilakukan sesuai perencanaan dan transparan. “Ini untuk menghindari terjadinya penyelewengan, kami juga mengajak pihak sekolah dan masyarakat dan…
Realisasi Anggaran Pemkot Bitung Minus 6,05 Persen 39 SKPD Berada di Posisisi Merah
BITUNG,Suarasulutnews.co.id– Wakil Walikota Bitung Maxmilian J Lomban mengatakan, realisasi anggaran per 31 Agustus 2015 mencapai 53,95 persen dari target 60 persen. Terjadi minue 6,05 persen. Hal ini diungkapkan Lomban saat memimpin Rapat Evaluasi Anggaran, Kamis (10/9) yang turut didampingi Kepala Badan…
BIN Klaim Mampu Tangani Perang Siber, Tak Perlu Badan Baru
Jakarta,Suarasulutnews.co.id— Kepala Badan Intelijen Negara Sutiyoso menyebut pembentukan Badan Siber Nasional merupakan pemborosan, sebab menurutnya BIN memiliki kompetensi untuk menangani perang di dunia maya (cyber war). Meski demikian, kata Sutiyoso, bukan berarti BIN memutuskan tidak terlibat dalam BSN. Hanya, menurut Sutiyoso, BIN saat ini…
Ilmuwan Sukses Pasang Mata Bionik Pada Manusia
Jakarta,Suarasulutnews.co.id– Kebutaan menjadi salah satu masalah besar yang menimpa masyarakat luas. Para ilmuwan telah lama memutar otak untuk mampu menciptakan teknologi demi memerangi jumlah kebutaan. Tercetuslah teknologi mata bionik. “Kini para ilmuwan sudah berada di tahap biologi di mana mereka…
Bupati JWS Hadiri Ibadah Duka Alm Po Kandouw
TONDANO,Suarasulutnews.co.id- Pemkab Minahasa menggelar Ibadah Penghiburan atas meninggalnya Alm Posumah Oktafianus Kandouw pada Kamis 10/9 di Rumah Duka Keluarga Kandouw-Lompoliuw, Tondano. Bupati Minahasa Drs Jantje Wowiling Sajow MSi hadir dalam ibadah itu, didampingi Sekdakab Jeffry Korengkeng SH MSi, Asisten I…
Antisipasi Musim Kemarau dan Kebakaran Hutan,Bupati Keluarkan Edaran
TONDANO.Suarasulutnews.co.id- Bupati Minahasa Drs Jantje Wowiling Sajow MSi memberikan perhatian besar atas berbagai kemungkinan terjadi di musim kemarau dan dalam pengendalian kebakaran hutan dan lahan di wilayah Kabupaten Minahasa. Atas upaya tersebut, Bupati Jantje Wowiling Sajow telah mengeluarkan Surat Edaran…
Pembunuh Jeine di Tuntut Penjara Seumur Hidup
AMURANG,Suarasulutnews.co.id –Pengadilan Negeri Amurang, Kamis (10/09) menggelar sidang penuntutan atas perkara kasus pembunuhan mahasiswa Unima Jeine Rarung di desa Tokin Kecamatan Motoling yang dilakukan tersangka berinisial DMP alias Mesak. Tuntutan tersebut terungkap pada persidangan sore tadi dalam persidangan yang dipimpin…