Sampai Agustus Penyerapan Anggaran Baru 54 Persen
Lomban: SKPD harus lebih pro aktif BITUNG,Suarasulutnews.co.id – Penyerapan anggaran di Pemerintah Kota Bitung sampai Agustus 2015 baru mencapai 54 persen. Capaian ini dinilai belum maksimal dan masih terkesan lambat. Hal ini terungkap dalam Rapat Kerja Satuan Kerja Perangkat daerah…
Sondakh : Masyarakat Jaga Situasi Kondusif Jalannya Pilkada
BITUNG,Suarasulutnews.co.id- Walikota Bitung Hanny Sondakh mengajak seluruh masyarakat Kota Bitung untuk selalu menjaga situasi kondusif selama pelaksanaan pesta demokrasi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Bitung. “Sebagai masyarakat taat hukum mari kita sukseskan pesta demokrasi dengan mengunakan hak suara dan tidak golput ,”…
THL Setwan Sering Minta Ijin, Terancam Dipecat
BITUNG,Suarasulutnews.co.id–Tenaga harian lepas (THL) di Sekretariat DPRD (Setwan) Bitung berinisial PP alias Ping dinilai terlalu sering meminta ijin tidak masuk kantor bahkan sering ikut bepergian bersama legislator, mengundang reaksi para pegawai THL lainnya. Salah satunya Anton nama samara seoranh THL ditempat…
Klarifikasi Fabian Kaloh Pasangan Calon Nomor Urut 4
Calon Wawali FK Bantah ‘Bajak’ Pengurus PDIP.Kaloh: Saya tak pernah telp, apalagi beri uang BITUNG,Suarasulutnews.co.id–Menyusul kabar para pengurus PDIP Bitung mulai ‘dibajak’ oleh pasangan calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota lain, mengundang respon dari salah satu calon wakil walikota yakni…
Ranperda APBD-P 2015 Diparipurnakan
BOLTIM,Suarasulutnews.co.id – Bertempat di Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim), pada Senin (07/09) hari ini, Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan diparipurnakan. Rapat paripurna penyampaian Ranperda APBD-P tahun 2015 oleh…
Bupati Lakukan Pertemuan Tertutup Dengan Pimpinan SKPD
BOLMONG,Suarasulutnews.co.id- Pemandangan tak biasa terjadi di kantor Sekertariat Daerah (Setda) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong), Jumat pekan lalu. Pasalnya, sebagaimana pantauan harian ini, Bupati Hi Salihi Mokodongan, mengumpulkan seluruh pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) diruang kerjanya. Hal ini, tak biasanya…
Bupati Salihi Memastikan Tahun Depan RSUD Lolak Berfungsi
BOLMONG,Suarasulutnews.co.id – Bupati Bolaang Mongondow (Bolmong) Hi Salihi Mokodongan memastikan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Datubinakan yang ada di Lolak akan di Fungsikan mulai tahun depan. Hal itu seiring dengan di alokasikanya Dana milairan rupiah dari Angaran Pendapatan dan Belanja…
Polres Minsel Gagalkan Pengiriman Captikus di Pelabuhan Amurang
AMURANG,Suarasulutnews.co.id-Jajaran Kepolisian Resort Minahasa Selatan berhasil menggagalkan penyelundupan minuman keras(Miras).Keberhasilan itu dicapai setelah Polres menggelar operasi penyakit masyarakat (pekat) dipelabuhan Amurang di Mobongo. Kapolres Minsel AKBP Benny Bawensel,SIK.MH,melalui kasat Narkoba Iptu Noldy Rimporok,SE mengatakan, untuk bahwa polres Minsel telah menggagalkan…
Budaya di Minsel Harus di Kembangkan
Rumagit:Sejarah dan Budaya jangan di makan waktu AMURANG,Suarasulutnews.co.id-Setelah pemilihan Duta Budaya di kabupaten Minahasa Selatan, oleh Karang Taruna,membuat sejumlah warga mengharapkan ajang ini bukan saja satu tahun, melainkan dilaksanakan setiap tahunnya.Bahkan ajang ini bisa menggemparkan daerah lain. Harapn ini disampaikan…
Ratusan Personil Polres Minsel Disiagakan Saat Konser Musik Akbar
AMURANG,Suarasulutnews.co.id-Polres Minahasa Selatan (Minsel) kembali menunjukan eksistensinya dalam melaksanakan tugas pengamanan kegiatan seni hiburan yakni Konser Musik Akbar yang dilangsungkan di Lapangan Pondang, Kota Amurang, hari ini Sabtu (05/09/2015). Ratusan Personil jajaran Polres Minsel dilibatkan dalam pengamanan kegiatan bertajuk “Live…