suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: October 2015

Dampak Kemarau,RTS Sangihe Ketambahan Raskin Bulan 13 dan 14

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id- Dampak dari musim kemarau yang berkepanjangan, Dolog Tahuna akan menambahkan jatah beras miskin (Raskin) bagi 10.671 Rumah Tangga Sasaran (RTS) Kabupaten Kepulauan Sangihe, yakni raskin bulan 13 dan 14. Hal ini dikatakan Kepala Dolog Tahuna, Munafri Syamsudin kepada sejumlah wartawan…

15 Desa di Minsel Segera Nikmati DanDes Tahap Dua

Lumingkewas:SPJ tahap satu harus dimasukan,baru DanDes tahap dua direalisasi AMURANGSuarasulutnews.co.id- Pekan berjalan ini ada sekitar 15 Desa yang akan menerimah Dana Desa(Dandes).Penyaluran Dandes masuk tahap yang kedua sebesar 40%.Setiap desa akan menerima Dandes sebesar 90-100 juta sesuai dengan luas wilayah…

Bupati Makagansa Irup HUT TNI ke 70

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id-Peringatan HUT TNI ke 70 di Kabupaten Sangihe, Senin (05/10), ditandai dengan perlaksanaan upacara bendera yang terpusat di kawasan Boulevard Pusat Kota Tahuna. Meski pelaksanaan kegiatan HUT TNI kali ini dipercayakan kepada pihak Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Tahuna, Bupati Drs….

Pulau-pulau Terluar di Sangihe Belum Nikmati Listrik

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id -Pulau-pulau terluar, Kawio, Matuang serta pulau diberbatasan lainnya, Kawaluso dan Lipang masih belum menikmati listrik yang memadai. Sejauh ini hanya pulau terluar Marore yang sudah difasilitasi listrik 24 jam, selebihnya hanya listrik tenaga surya (LTS) yang hanya sebatas penerangan…

Kampung dan Kelurahan di Sangihe Ikut Verifikasi Porklim

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id-Sedikitnya 3 kampung ditambah 4 kelurahan dari sejumlah kecamatan di Kabupaten Kepulauan Sangihe akan mengikuti verifikasi Program Kampung Iklim (Porklim) tingkat Nasional. Hal ini diungkapkan Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Sangihe Drs CH Hangau, Senin (05/10) kemarin. Dikatakan, untuk kali ini Pemkab Sangihe…

Hukum Tua Sesalkan Sosialisasi Ranperda Trantip, Molor 3 Jam

AMURANG,Suarasulutnews.co.id-Bertempat di ruang sidang Kantor DPRD minsel, selasa(6/10),Pansus DPRD Sosialisasi Ranperda Trantip untuk dijadikan Peraturan Daerah (Perda), sesuai undanggan yang diedarkan kepada para Camat, Hukum Tua/Lurah serta BPD kegiatan sosialisasi dilaksanakan pada pukul 09:00 wita, namun nanti dilaksankan sekitar jam…

Warga Diingatkan Waspadai Sayur Mengandung Pestisida

BITUNG,Suarasulutnews.co.id– Kepala Dinas Pertanian Kehutanan dan ketahanan Pangan Kota Bitung, Ir Alex Wattimena mengingatkan kepada warga agar berhati-hati dalam membeli sayur-sayuran di yang dijual di pasar-pasar tradisional dan swalayan bahkan yang dijual melalui kendaraan roda dua maupunroda empat. Pasalnya, dari…

Gubernur Sumarsono Salurkan Raskin ke-13 dan 14

BITUNG,Suarasulutnews.co.id- Penjabat Gubernur Sulut Dr Soni Sumarsono melakukan launching penyaluran beras miskin (Raskin) bulan ke 13 dan 14 bagi masyarakat miskin di Kota Bitung, Jumat (2/10). Hal ini ditandai dengan didampingi Ketua TP  PKK Sulut Ibu Tri Rachayu Sumarsono, Sekretaris Kota…

Rolling Pejabat Bitung, Gubernur Tunggu Respon Balik KASN

Sumarsono: Tugas Gubernur Lakukan Evaluasi, Pembinaan dan Pengawasan BITUNG,Suarasulutnews.co.id- Gubernur Sulut Soni Sumarsono mengatakan, pihaknya masih menunggu respon balik dari Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) terkait pelaksanaan rolling pejabat di Pemkot Bitung pada 17 September 2015 lalu. Pernyataan Gubernur Sulut…

Bupati Depri Buka Rakor Pengurus UPZ Bolmut

BOROKO,Suarasulutnews.co.id – Bupati Bolaang Mongondow Utara Drs. Hi. DEPRI PONTOH yang diwakili oleh Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Sekda Kabupaten Bolaang Mongondow Utara Ir. SUTRISNO GOMA, MP membuka acara Rapat Koordinasi (RAKOR) Pengurus Unit Pengumpul Zakat (UPZ) di Lingkungan Satuan…