suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: November 2015

Pemkab Sangihe Rencana Bangun Asrama di Tondano

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id-Pemkab Sangihe berencana membangun asrama khusus bagi mahasiswa yang sedang menuntut ilmu di Universitas Manado (Unima) Tondano Minahasa. Hal ini dibenarkan Sekda Kabupaten Sangihe, Edwin Roring SE,ME dikonfirmasi wartawan pekan lalu. Meski rencana tersebut masih harus dikoordinasikan, termasuk diusulkan untuk…

Kerangka Manusia di Desa Liningaan Terungkap Mahaiswa UNIMA

AMURANG,Suarasulutnews.co.id—Kerja Keras dari Kepolisian Resort Minahasa Selatan,telah berhasil mengungkap kerangka manusia di Desa Liningaan Kecamatan Maesaan, Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), Rabu (21/10) lalu. Kerangka yang diprediksi tertimbun sekira 8-10 bulan tersebut, ternyata Mahasiswa UNIMA bernama Iswanto Nurhamidin,27, warga Desa Lahendong,…

Pendaftaran PUPNS di Perpanjang Hingga Februari 2016

AMURANG,Suarasulutnews.co.id-Kabar gembira Bagi para Pegawai Negeri Sipil(PNS) yang ada di Kabupaten Minahasa Selatan, karena pihak badan Kepegawaian Negara(BKN) perpanjang pendataan ulang e-PUPNS sampai bulan Februari tahun 2016 yang rencana akan berakhir pada 31 Desember tahun 2015. Hal ini dikatakan kepala…