suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Year: 2015

AiTI: SDM Indonesia Jago Merakit Perangkat Elektronik

Tapi industri TIK nasional belum mampu mengakomodasi keunggulan itu. Jakarta- Ketua Presidium Asosiasi Industri Teknologi Informasi (AiTI), Timothy Siddik, mengungkapkan Indonesia memiliki segudang sumber saya manusia yang dapat merakit perangkat elektronik. Bahkan, disebutkan kehebatan SDM Indonesia, sering dipakai oleh negara-negara…

Smartphone Infinix Klaim Daya Tahan Baterai 2 Hari

Berdiri di Hong Kong, riset dan pengembangan di Prancis dan Shanghai. Jakarta- Setelah sukses memasarkan smartphone di Afrika, Eropa, dan Timur Tengah, Infinix mencoba peruntungannya memasuki pasar gadget di Indonesia melalui smartphone Hot Note X551. Disebutkan, Hot Note X551 dirancang…

Tuntut Lantik Kapitalaung,Warga Talengen Datangi Kantor DPRD Sangihe

Tahuna-Untuk kesekian kalinya datang membawakan aspirasinya ke kantor DPRD Sangihe, tuntutan warga Talengen untuk segera memiliki kapitalaung (Kepala kampung) diiyakan Pemkab Sangihe. Hal itu terungkap pada rapat dengar pendapat, Senin (09/06) ketika aspirasi puluhan warga yang menginginkan kapitalaung terpilih, Man…

Perindagkop-UMKM Sangihe Gelar Tera Ulang

Tahuna-Menghadapi momen bulan Ramadan serta suasana Idul Fitri 1436 Hijriah, pihak Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi Usaha Menengah Kecil Mikro (Perindagkop-UMKM) Sangihe pekan lalu menggelar tera ulang atau tera timbagan. Kadis Perindagkop-UMKM, Olden Lahamendu saat ditemui sejumlah wartawan mengatakan, agenda tera…

Bupati Serahkan PJ APBD 2014 ke DPRD

  Tahuna- Bupati Sangihe Drs HR Makagansa MSi, menyerahkan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pertanggung Jawaban (PJ) pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daaerah (APBD) Kabupaten Kepulauan Sangihe tahun 2014. Penyerahan Ranperda PJ-APBD itu dilakukan pada rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Selasa…

Bupati Hadiri Sosialisasi Tindak Pidana Korupsi

Bolmong – Bupati Hi. Salihi Mokodongan akan  Menghadiri sosialisasi pencegahan Tindak Pidana Korupsi,Rabu (10/6). Menurut Kabag Humas Jemy Sako SH , Bahwa Bapak Bupati, Assisten III dan beberapa kepala satuan Kerja Perangkat daerah (SKPD) akan mengikuti Kegitan sosialisasi Pencegahan tindak…

Assisten Administrasi Umum Setdakab Bolmut membuka Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Bidang Kelembagaan

Boroko- 09/06 Assiten Bidang Administrasi Umum Sekertaris Daerah Bolaang Mongondow Utara DR. ASRIPAN NANI, M,Si membuka secara resmi kegiatan “Sosialisasi Peraturan Perundang – undangan Bidang Kelembagaan. Yang diselanggarakan oleh Biro Organisasi Sekertaris Daerah Provinsi Sulawesi Utara. bertempat di Rumah makan…

Singal Digadang Papan Dua Dampingi Paruntu

  Amurang-Walaupun belum masuk pada tahapan untuk penetapan calon bupati dan wakil bupati dalam Pemilihan Kepala Daerah(Pilkad) di kabupaten Minahasa Selatan,tetapi sudah banyak figure yang mulai bermunculan untuk meramaikan pesta demokrasi didaerah Minsel. Buktinya salah satu pengusaha dari daerah Papua…

Waspada : Penipu bermodus Bantuan Pertanian

  Bolmong –  Ada- ada saja akal yang timbul dibenak para oknum yang ingin mendapakan uang dengan cepat.Contohnya yang terjadi di Bolmong  penipuan berkedok bantuan Kelompok pertanian kepada masyarakat marak terjadi. Bahkan, penipuan ini sudah memakan beberapa korban khususnya kelompok…

Keluarga TKI yang Meninggal Kekurangan Nutrisi, Tuntut Keadilan

Yogyakarta- Keluarga Roko Bayu Anggoro, seorang Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Kabupaten Gunungkidul yang meninggal di Senegal, Afrika Barat,  3 Mei 2015, berharap mendapatkan keadilan. Mereka menuntut perusahaan Taiwan bertanggung jawab atas meninggalnya keluarga mereka. Kematian Roko yang diketahui akibat…