suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: February 2016

Bupati Depri Sambut Kunjungan Kerja Gubernur Sulut

BOROKO,Suarasulutnews.co.id–Bupati Bolaang Mongondow Utara Drs. Hi. DEPRI PONTOH secara resmi menyambut Kunjungan Kerja dan Silaturahmi Penjabat Gubernur Sulawesi Utara Dr. SONI SUMARSONO, MDM bersama Ketua TP PKK Sulawesi Utara Dra. TRI RACHAYU SUMARSONO dan Jajaran SKPD Provinsi Sulawesi Utara yang…

Kembangkan Kawasan Perikanan Dagho

Makagansa : Ibu Susi Lakukan Revolusi Orientasi di Sangihe TAHUNA,Suarasulutnews.co.id-Kepedulian Menteri Kelautan dan Perikanan RI, Susi Pudjiastuti di Kabupaten Sangihe tak hanya terkait realisasi program Nawacita, Membangun Dari Pinggiran, tapi turut melakukan revolusi orientasi mata pencaharian warga setempat. Hal ini…

HUT Sangihe ke 591,Bupati Gelar Upacara Tabur Bunga

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id- Rangkaian peringatan HUT Daerah Kepulauan Sangihe ke 591, Bupati Drs HR Makagansa MSi dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) bersama jajaran Pemkab Sangihe menggelar upacara tabur bunga yang di Taman Makam Pahlawan (TMP), Kelurahan Santiago, Kecamatan Tahuna, Senin (01/02)…

Diputus kontrak,Bupati Jamin Puskesmas Tahuna Timur Sesuai Prosedur

TAHUNA,Suarasulutnews.co.id-Proyek Puskesmas Tahuna Timur adalah salah satu dari sejumlah proyek di Sangihe yang diputus kontrak, karena tak selesai sesuai waktu yang ditetapkan. Keberadaan proyek puskesmas itu pun langsung disesalkan sejumlah pihak, termasuk beberapa pejabat teras Pemkab Sangihe turut menyesalkannya. Namun…

BPMPD Telusuri Pekerjaan Dandesa DesaTondey Satu

AMURANG,Suarasulutnews.co.id– Penyaluran Dana Desa oleh pemerintah agar dapat dipergunakan oleh Pemerintah Desa dengan berhati-hati,karena Dana Desa tersebut sangat penting untuk digunakan dalam lingkup Desa jika salah menggunakan dandes tersebut,akan menimbulkan masalah hukum bagi kepala Desa yang bersangkutan jika Dandes salah…

Rakor Pemantapan KEK, Seluruh SKPD Harus Berkoordinasi

Dinas Tata Ruang Terbitkan Surat Pembongkaran Bangunan Masata BITUNG,Suarasulutnews.co.id– Wakil Walikota Bitung Maximilian J Lomban SE,MSi menegaskan, seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) harus terus berkoordinasi dan memberikan laporan terkait perkembangan proses pembebasan lahan jalan tol. Hal ini ditegaskan Lomban…

Kontu: Lahan KEK di Tanjung Merah Harus Dikosongkan

BITUNG,Suarasulutnews.co.id – Lahan yang diperuntukan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) di Kelurahan Tanjung Merah harus dikosongkan paling lambat tanggal 5 Februari 2016. Hal tersebut ditegaskan Pemerintah Kota Bitung melalui Kepala Bagian Humas, Erwin Kontu SH. Menurut Kontu, hal ini disampaikan mengingat…

Komisi C Bakal Lakukan Inpeksi Proyek Fisik

BITUNG,Suarasulutnews.co.id – Komisi C DPRD Bitung merencanakan akan melakukan inspeksi proyek-proyek fisik yang dilaksanakan sejumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah yang menjadi mitranya. Hal ini diusulkan oleh personil Komisi C Syam Panai pada rapat kerja dengan Dinas PU, Rabu (27/1). Inspeksi…

Tim BPK RI Perwakilan Sulut Mulai Audit Pemkot Bitung

BITUNG,Suarasulutnews.co.id–Wakil Walikota Bitung Maximilian J Lomban,SE,MSi menerima kunjungan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulut di Pemkot Bitung di ruang kerjanya, Senin (25/1). Tim BPK dipimpin Ana Muftiani, SE menjelaskan bahwa tujuan kunjungan mereka yakni ingin melapor kepada Pimpinan Daerah Kota…

Pemkot Bitung Diminta Batasi Pemberian Ijin Alfamart dan Indomaret

Warung Warga Lokal Terancam Bangkrut   BITUNG,Suarasulutnews.co.id- Swalayan Alfamart dan Indomaret berdiri semakin menjamur di Kota Bitung. Keberadaan swalayan yang merupakan milik dari pemilik modal besar dari luar daerah ini, semakin mengancam keberadaan ratusan warung yang berada di banyak kelurahan…