Wawali Manado Melaksanakan Jumpa Berlian di Kelurahan Bitung-Karang Ria
Manado-Peduli dengan lingkungan sekitar Kota Manado, Wakil Walikota Manado tadi pagi menyelenggarakan Jumpa Berlian bertempat di pesisir pantai Kelurahan Bitung Karangria bersama warga sekitar, pada hari Jumat, 01 Juli 2016. Wakil Walikota Manado meninjau langsung ke lapangan sekaligus bantu membersihkan…
Walikota Manado Vicky Menghadiri Safari Ramadhan di Winangun
Manado-Walikota Manado DR. G.S. Vicky lumentut,SH,M.si,DEA menghadiri acara Safari Ramadhan Pemerintah Kota Manado,Forkompindah,DPRD,Pemuka Agama,Pejabat Sipil,TNI-POLRI,dan masyarakat yang diselenggarakan di Mesjid Al-Taqwa Kelurahan Winangun II Lingkungan IV Kecamatan Malalayang, pada tanggal 27 Juni 2016. Dalam sambutan, Walikota mengatakan. ‘Selaku pemerintah kota…
ASN Pemkab Minahasa Libur Seminggu
Tondano – Aparat Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Minahasa akan diliburkan selama seminggu dalam rangka merayakan Hari Raya Idul Fitri 1437 Hijriyah. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Bagian Humas dan Protokol Setdakab Minahasa Agustivo Tumundo SE MSi di Ruang…
Polres Minsel Gelar Upacara Perayaan HUT Bhayangkara ke-70
Amurang-Polres Minsel Hari yang cerah dan berbahagia tengah dirasakan oleh segenap unsur Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri), dimana pada hari ini, Jumat tanggal 1 Juli 2016, Polri merayakan hari ulang tahunnya ke 70. Polres Minsel merayakan HUT Bhayangkara ini dengan…
Koramil 1302-15/Tenga Menggelar Acara Sosialisasi Program kerja dan silaturahmi Dengan Masyarakat.
Tenga-Acara yang bertema kan “komunikasi sosial bersama Komponen Masyarakat”,baik Pemerintah kecamatan Tenga, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda serta hadir juga para Veteran TNI.Acara ini juga di hadiri oleh Kapolsek Tenga IPTU. Abdul Wahab Hudodo. Kapolsek Sinongsayang IPTU. Robert Lalo….
Polres Minsel Mengadakan Apel gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat
Pengamanan Dan Pelayanan Idul Fitri 1437 H Minsel- Kepolisian Resort Minsel pagi ini menggelar pasukan yg nantinya di peruntukan untuk pelayanan dan pengamanan dalam idul Fitri 1437 H.. yaitu “Operasi RAMADNIYA SAMRAT 2016”. dengan Tema “Melalui Apel Gelar Pasukan Operasi…
Dolog Bagikan Paket Gratis Ramadan dan Pengungsi
Tahuna-Menyikapi momentum hari raya Idul Fitri 1437 Hijriyah, Kantor Dolog Sub Drive Tahuna membagi-bagikan paket sembako kepada warga kurang mampu yang akan mengahadapi lebaran. Paket tersebut terdiri dari beras sebanyak 10 kilogram, gula pasir 2 kilogram serta minyak goreng 2…
Warga Dilokasi Pengungsian Mulai Diserang Penyakit
Tahuna-Berbagai penyakit mulai menyerang masyarakat korban banjir dan tanah longsor yang tinggal dilokasi pengungsian. Penyakit yang terdeteksi diantaranya infeksi pernafasan atas (Ispa), diare serta luka akibat tanah longsor dan banjir. Plt. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Dr. Handry Pasandaran membenarkannya saat…
Korban Banjir Sangihe Akan Dibuatkan Kartu Identitas
Tahuna- Warga korban bencana tanah longsor, banjir bandang dan gelompang pasang akan mendapatkan kartu identitas korban bencana. Penerbitan kartu korban bancana tersebut akan dilegitimasi melalui SK Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe Drs HR Makagansa Msi. Hal ini dibenarkan Makagansa dikonfirmasi, Kamis…