suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: October 2016

8 Warga Philipina-Sangihe Peroleh Status WNI

Tahuna-Setelah bertahun-tahun menetap di Kabupaten Kepulauan Sangihe, 8 warga kelahiran Philipina asal Kabupaten Sangihe (Pisang) akhirnya memperoleh kewarganegaraan Indonesia. Penegasan kewarganegaraan bagi kedelapan warga yang tidak jelas status warga negaranya tersebut, dilakukan, Kamis (20/10) kemarin di ruang Serbaguna Kantor Bupati…

Diduga Palsukan Dokumen Negara, Bacasang Ini Terancam Pidana

Boltim- Salah satu Bakal Calon Sangadi (Bacasang) Desa Bulawan Induk Kecamatan Kotabunan Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim) diduga sengaja memalsukan dokumen Negara. Hal ini berdasarkan data yang berhasil dirangkum, dimana terindikasi telah terjadi penyalahgunaan kewenangan oleh pihak penyelenggara atas peniruan…

Jelang Penetapan Calon,MaSih-Me-Gahagho Terus Maksimalkan Agenda Sosialisasi

Tahuna-Waktu yang tersisah menuju penetapan Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Pilkada Sangihe 2017, masing- masing kandidat terus memaksimalkan agenda sosialisai. Seperti halnya pasangan yang diusung Partai Golkar dan Partai Hanura, Memilih Jabes Gaghana SE,ME – Hemud Hontong SE…

Pemkab Sangihe Kembali Usulkan 1000 RTLH

Tahuna- Pemkab Sangihe terus melakukan terobosan dalam rangka kesejahteraanmasyarakat, lebih khusus masyarakat kurang mampu yang membutuhkan tempat tinggal. Hal ini dibuktikan dengan kembali diusulkannya 1000 unit rumah bantuan melalui program  Rumah Tak Layak Huni  (RTLH) oleh Dinas Perumahan dan Pemukiman…

Sampai September 2016, BNN Bitung Tangani 42 Kasus Narkoba

Tahun 2014 Capai 140an Kasus, 2015 Hanya 62 Kasus Bitung-Sejak Januari hingga September 2016, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Bitung telah berhasil menangani 42 orang pengguna narkoba. Jumlah pengguna  narkoba terbanyak anak-nak usia remaja. Jumlah ini mengalami penurunan yang cukup…

Terlibat Pungli, Lomban Non Aktifkan Lurah Kakenturan I

Bitung-Komitmen memberantas parktik pungutan liar (Pungli) di lingkungan dan jajaran Pemerintah Kota Bitung dibuktikan Walikota Bitung Maximilian Jonas Lomban dengan menonaktifkan Lurah Kakenturan I Kecamatan Maesa. Walikota memerintah Plt Sekretaris Daerah Malton Andalangi agar segera memberikan sanksi tegas. Lomban menyebutkan,…

Birokrat Handal Pemkab Minsel Berpulang Menghadap Sang Kuasa

Amurang-Rundung Duka yang mendalam di rasakan oleh jajaran Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel),setelah terdengar kabar bahwa, di jajaran pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan di kabarkan seorang Birokrat handal telah berpulang kerumah Bapa yang di sorga, dan dia adalah Bapak Pnt. Ben BT…

Blusukan Presiden Jokowi Jalan-jalan Malam di Mantos

Manado-Kebiasaan Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan blusukan ternyata tidak hanya di ibukota Jakarta, namun ditunjukan juga saat berada di Kota Manado. Secara mengejutkan, orang nomor satu di Indonesia itu, mendatangi pusat perbelanjaan Manado Town Square (Mantos) di Jalan Piere Tendean…

Walikota GSVL Sebut Prof Kakansiang Sebagai Warga Kota Spesial

Manado-WALIKOTA Manado DR Ir GS Vicky Lumentut SH MSi DEA menghadiri upacara pelepasan jenazah almarhum Prof DR Waris Kakansiang MSi (57) oleh civitas akademika Universitas Negeri Manado (Unima), di rumah kediaman Keluarga Kakansing Kalangit, Kelurahan Maasing Kecamatan Tuminting, Selasa (18/10)…

Muscam Partai Golkar Kecamatan Tatapaan

Amurang-Dewan Pimpinan Daerah(DPD) II Partai Golkar Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) terus melakukan Musyawarah Kecamatan (Muscam) untuk memilih pengurus Kecamatan(PK) di 17 Kecamatan.Kali ini DPD II Partai Golkar yang dipimpin Ketua ChristianY Euginia Paruntu,SE ,melakukan Musyawarah kecamatan di Kecamatan Tatapaan tepatnya di…