Kapolres Arya Kukuhkan 17 Polwan Masuk Tim Cyber Police
Amurang- Sebanyak 17 (tujuh belas) personil Polisi Wanita (Polwan) dilantik selaku operator yang nantinya mengawaki kegiatan berbasis IT khususnya dibidang Pengawasan dan Penindakan Hukum terhadap setiap pelanggaran maupun kejahatan Dunia Maya yang lagi tren saat ini.Secara resmi Kapolres Minahasa Selatan(Minsel)…
25 Miliard Dana Hibah di Propinsi Sulut Untuk Pemkab Minsel
Amurang-Bupati Christiany Euginia Paruntu,SE saat menghadiri Pencanangan Gerakan Pengendalian Rabies Terintegrasi dan Peringatan Hari Rabies Se-Dunia Tingkat propinsi Sulawesi Utara tahun 2016 di Desa Lopana Kecamatan Amurang Timur,Rabu(3/10). Kepada media ini Bupati Christiany Eugnia Paruntu,SE,mengatakan bahwa Pemkab Minsel telah menyurat…
Bupati Tetty Ajak Awak Media Bersihkan Halaman Kantor Bupati
Amurang- Setelah turun dari DB 1 E, Bupati Christiany Euginia Paruntu,SE, bukannya masuk ke ruang kerjanya. Melainkan, melakukan inspeksi mendadak (Sidak) disejumlah SKPD. Menariknya, saat berjalan-jalan orang nomor satu di Minsel ini melihat kebersihan di depan dan belakang Dinas Pengelola…
ASN Nakal Akan Langsung di Pecat
Tetty: Tak terkecuali instansi manapun harus ditindak bila kedapatan melakukan pungli Amurang– Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) melalui kepemimpinan Bupati Christiany Euginia Paruntu,SE dan Wakil Bupati Franky Donny Wongkar,SH,dalam menjawab instruksi Presiden Joko Widodo soal ASN yang melakukan pungutan liar (Pungli)…
Taman di Dua Jalur Trans Sulawesi Mulai di Perindah
Amurang-Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel),yang dipimpin Bupati Christiany Euginia Paruntu,SE dan Wakil Bupati Franky Donny Wongkar,SH ,ternyata bukan saja isapan jempol dalam kepemimpinan keduanya di Daerah Minsel,baik dari pembangunan,Kesehatan hingga Pendidikan sampai kepedulian kepada warga di Daerah ini telah nyata. Bukan…
Musim Penghujan Tiba Warga Extra Hati-hati
Amurang-Memasuki musim penghujan di bulan November,membuat sejumlah warga di Daerah Minsel harus kerja extra hati-hati,karena Daerah Minsel,saat musim hujan banyak terjadi longsor dan banjir,maka olehnya pihak Pemerintah kabupaten Minsel mengharapkan agar warga dapat mewaspadai terjadinya longsor dan banjir yang tidak…
Didugah Tidak Tepat Sasaran Maindoka Akan Panggil Petugas PKH
Amurang-Kepala Dinas Sosial(Dinsos) Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) DR Meydi Maindoka,akan memanggil petugas PKH yang bertugas di di 17 kecamatan,untuk menanyakan dugaan sejumlah penerimah Program Keluarga Harapan(PKH) yang disalurkan tidak tepat sasaran. Hal ini dikatakan DR Meydi Maindoka kepada media ini,untuk PKH…
Hasil Bedah Rumah Partai Golkar Segera Rampung
Amurang-Bedah rumah oleh Pengurus Partai Golkar Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) di 17 kecamatan,hingga saat ini segerah rampung,bahkan dari hasil kedatangan Ketua Umum Partai yang berlambang pohon beringin Setya Novanto di Kelurahan Ranomea kecamatan Amurang Timur sudah rampung. Ketua DPD II Partai…
Tambang Ilegal Yang Ditutup di Bongkar Warga
Ratatotok-Timsus Patola Polres Minsel, kembali melakukan kegiatan operasi di lokasi penambangan Pasolo Padang Desa Ratatotok, Kecamatan Ratatotok, Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra). karena berdasarkan informasi dari masyarakat, setelah di lakukan penertiban serta penindakan pada Minggu(30/10) di lokasi penambangan tersebut. Namun masih…
Walikota Vicky Ajak Dubes dan Konjen AS Makan Tinutuan di Wakeke
Manado-Kedatangan perwakilan negara Paman Sam Amerika Serikat (AS) di Indonesia ke Kota Manado memiliki arti yang sangat besar bagi hubungan baik kedua negara. Sebagai tuan rumah, Walikota Manado DR Ir G.S Vicky Lumentut SH MSi DEA menjamu Pelaksana Tugas Duta…