suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: March 2017

Palandung Turut Sukseskan Program Pengampunan Pajak

Tahuna-Program pengampunan pajak bukan hanya diikuti para pengusaha yang memiliki banyak harta dan berbagai jenis perusahaan, tetapi juga diikuti pemerintah dan masyarakat. Bupati Kepulauan Sangihe Drs Jhon Heit Palandung MSi, salah satunya yang mengikuti Program Pengampunan Pajak tersebut. Pria yang…

100 Lebih Pelanggaran Terjaring Operasi Simpatik

Tahuna-Masih banyak pelanggaran berlalulintas yang terjaring pada Operasi Simpatik Polres Sangihe 2017. Banyaknya pelanggaran dapat terdeteksi melalui 100 lebih teguran sejak operasi dimulai tanggal 1 Maret lalu. Hal ini dibenarkan Kanit Satlantas Polres Sangihe, Ipda I Gusti Ayu Utami dikonfirmasi…

Kakanwil KemenkumHam Sulut Kunjungi Rutan Amurang

Amurang-Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia(KemenkumHam) Propinsi Sulawesi Utara(Sulut) Pondang Tambunan,SH,MH dan seluruh Kepala Divisi menghadiri acara Panen perdana dan penanaman Padi perdana serta penanaman kayu,juga penyerahan bantuan Bibit jagung,Sabtu (11/3). Kepala Cabang Rutan Amurang Marulye Simbolon,…

Pemkab Minsel Bantu WBP Rutan Amurang

Amurang-Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) yang dipimpin Bupati Christiany Euginia Paruntu,SE dan Wakil Bupati Franky Donny Wongkar,SH,kali ini memberikan bantuan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan(WBP) di Rumah Tahanan(Rutan) Cabang Amurang. Wakil Bupati Franky Donny Wongkar,SH mewakili Bupati Christiany Euginia Paruntu,SE,menyerahkan bantuan kepada…

Dinas Pertanian Rehab RJIT di Desa Molinow-Tenga

Amurang-Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) yang dipimpin oleh Christiany Euginia Paruntu,SE dan Wakil Bupati Franky Donny Wongkar,SH,terus berupaya untuk menjadikan daerah ini Hebat dan terdepan,baik dalam bidang perekonomian maupun kesejahteraan bagi warga di Daerah ini.Buktinya melalui Dinas Pertanian melakukan kegiatan Rehab…

Rakor Teknis Tentang Kepegawaian Pelayanan KPO dan PPO Berbasis Less Papper

Amurang- komitmen BKN untuk terus melakukan terobosan dalam mempermudah dan mempersingkat seluruh layanan kepegawaian,serta mengoptimalkan seluruh sistem informasi kepegawaian yang cepat,tepat,dan akurat,maka,dilakukannya Rakor Teknis tentang Kepegawaian. Rakor ini juga dihadiri oleh Sekertaris Daerah(Sekda) Drs Danny Rindengan,Msi yang didampingi Kepala BKD…

97 Koperasi di Sangihe Segera Dibubarkan

Tahuna-Sedikitnya 97 koperasi di Kabupaten Kepulauan SangiheĀ  akan segera dibubarkan atau dihapuskan dari daftar lembaga koperasi yang terdaftar di Dinas Koperasi setempat Hal ini dibenarkan Sekteratis Dinas Koperasi Sangihe, Pitres Kalerat MA dikonfirmasi wartawan, Kamis (09/03) kemarin. Apa alasan sampai…

Sosialisasi BPJS di Sekretariat DPRD Minsel

Amurang-Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kabupaten Minsel-Mitra menyelengarakan Sosialisasi di Kantor Sekertariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Minsel,Kamis,(9/3), bertempat di lobbi Lt.1 Kantor Setwan,di hadiri oleh Aparatur Sipil Negar (ASN) dan tenaga kontrak yang berada di lingkungan Setwan Minsel….

Imigrasi Tahuna Siapkan Berkas Pemulangan Warga Philipina

Tahuna-5 Warga Negara Asing (WNA) asal Philipina saat ini sementara menunggu untuk di pulangkan ke negara asal setelah diserahkan pihak TNI AL ke pihak Imigrasi Kelas II Tahuna. Kepala kantor Imigrasi kelas II Tahuna melalui Kasi pengawasan dan penindakan Aditio…

Palandung Hari Ini Hadiri Tulude Pohuwatu Gorontalo

Tahuna-Penjabat Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe, Drs. John Palandung MSi.Kamis (09/03) hari ini akan melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) keKabupaten Pohuwato Provinsi Gorontalo. Kunker Palandung sekaligus juga untuk menghadiri perayaan Upacara Adat Tulude Komunitas Warga Sangihe Pohuwato. Informasi dari Kabag Humas Pemkab…