suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: May 2019

Walikota Tomohon “JFE” Didampingi Wawali “SAS” Buka Pelatihan Dasar CPNS Golongan lll Tahun 2019.

TOMOHON – Pelatihan Dasar CPNS Golongan III Angkatan I Pemerintah Kota Tomohon yang Bekerjasama dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Provinsi Sulawesi Utara. Walikota Tomohon Jimmy Feidie Eman, SE.Ak. CA. didampingi Wakil Walikota Tomohon Syerly Adelyn Sompotan membuka kegiatan…

Pemilihan Remaja Teladan GMIM Rayon Bitung Sukses.

BITUNG – Pemilihan Remaja Teladan GMIM Rayon Bitung sukses digelar. Malam final pemilihan remaja teladan tersebut digelar  pada Minggu (4/5) di Gedung DPRD Kota Bitung. Malam final pemilihan remaja teladan ini turut dihadiri Wakil Wali Kota Bitung, Ir Maurits Mantiri,…

Lomban Buka Sosialisasi Pembangunan Sarpras dan Pemberdayaan Masyarakat

BITUNG – Wali Kota Bitung Maximiliaan J Lomban  membuka  sosialisasi kegiatan pembangunan sarana dan prasarana kelurahan dan pemberdayaan masyarakat kelurahan, Senin (6/5) di Balai Pertemuan Umum Kantor Wali Kota Bitung. Selain memberikan apresiasi atas kegiatan yang dilaksanakan Badan Kepegawaian dan Diklat…

Penjual Kue Raup Keuntungan Ratusan Ribu Perhari

Sangihe – Merupakan tradisi bagi warga muslim yang ada di Kelurahan Tidore, Kecamatan Tahuna timur, bahwa disetiap tahun pada bulan puasa para warga menjual berbagai macam kue kering dan makanan di emperan ruas jalan Tidore. Salah satu pedagang Multi Badarudin…

Jelang Idul Fitri, Harga Bumbu Dapur Naik Signifikan

Sangihe – Sudah menjadi hal yang biasa, menjelang perayaan besar hari Raya Idul Fitri serta hari raya besar agama lainnya, berbagai harga bahan pokok mengalami kenaikan. Bahkan, khususnya bumbu dapur atau rempah-rempah juga tak luput dari kenaikan harga. Dari data…

Rapat Pleno Penghitungan Suara Tingkat Kabupaten Sangihe Digelar

Sangihe – Setelah selesai tahapan Pleno penghitungan suara hasil Pemilu serentak Tahun 2019 di seluruh tingkat Kecamatan, kini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sangihe masuk dalam tahapan rapat pleno penghitungan suara di tingkat Kabupaten yang rencananya akan digelar selama 3…

Selain Blanko Tilang, Pelanggar Diberikan Surat Cinta ‘Starla’

Sangihe – Ada yang menarik pada saat operasi keselamatan Samrat yang dilaksanakan oleh Polisi Lalu lintas Polres Sangihe. Dimana para pengendara yang melanggar aturan lalu lintas tidak hanya diganjar dengan blanko tilang namun, pelanggar juga diberikan surat cinta Selalu Taat…