Pemkot Tegal Belajar Kerukunan di Kota Manado,Walikota Vicky Lumentut Beri Kiat Manado Sebagai Kota Toleran
Manado-Walikota Manado DR. Ir. G. S. Vicky Lumentut, SH, MSi, DEA didampingi Wakil Walikota Mor Dominus Bastiaan, SE menerima Kunjungan Kerja Walikota Tegal HM. Nursholeh, M.Mpd bersama rombongan, bertempat di ruang Tolu pagi ini (21/1) Dalam kesempatan itu, Walikota Vicky…
Sosilisasi Perpres Nomor 16 tahun 2018 Tentang Pengadaan Barang dan Jasa
Amurang-Pemerintah kabupaten Minahasa Selatan(Minsel),menggelar Sosilisasi Peraturan Presiden nomor 16 tahun 2018 tentang pengadaan barang dan jasa serta pelatihan penggunaan aplikasi SPSE Versi 4.3 di Hotel Sutan raja Amurang,Selasa(22/1). Dalam sambutan Bupati DR Christiany E.Paruntu,SE yang dibaxcakan oleh Assisten Tiga Efert…
Nelayan Dihimbau Berhati-Hati Melaut Saat Gelombang Tinggi
Amurang-Setelah mendapatkan pernyataan resmi dari badan meteorologi Klimatologi dan Geofisika(BMKG),untuk gelombang capai 2,5 meter,maka pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan,menghimbau kepada para nelayan untuk tidak dapat melkaukan aktifitas di laut. Hal ini disampaikan oleh kepala Dinas Kelautan dan Perikanan(DKP) Alexander Sonambela,kepada media…
Sambut HUT Minsel Ke-16 Berbagai Perlombaan di Siapkan.
Bupati Minsel DR. Christiany E Paruntu, SE dan Wakil Bupati Franky D Wongkar,SH. AMURANG – Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) yang di Pimpin Bupati DR. Christiany E Paruntu,SE dan Wakil Bupati Frngky D Wongkar,SH, dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun…
Sambuaga : Relasi Ujung Tombak KPU Sosialisasi Program Pemilu 2019.
AMURANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) Ketua Rommy Sambuaga, resmi mengukuhkan Relawan Demokrasi Kabupaten Minsel, Senin (21/01- 2019) yang bertempat di ruang rapat KPU Minsel. Dalam Pengukuhan sekaligus bimbingan teknik (Bimtek) ini, dipimpin langsung oleh Ketua…
Tomohon Penghasil Energi Terbarukan Panas Bumi di Sulut.
TOMOHON – Walikota Tomohon Jimmy Feidie Eman, SE.Ak, menghadiri acara Serah Terima Aset Pilot Plant Binary Cycle 500Kw, Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP), bertempat di Lapangan Panas Bumi Lahendong Klaster LHD 5, Senin 21/01. Serah terima PLTP ini, yakni…
Walikota Vicky Pimpin Raker Pemkot Manado tahun 2019, Walikota pesan cermati dan implementasikan
Manado-Dalam rangka menyelaraskan program kerja di tahun 2019 serta memaksimalkan segala potensi yang dimiliki, sekaligus mengevaluasi program kerja di tahun 2018, maka Pemerintah Kota Manado menggelar Rapat Kerja, berlangsung di aula Serbaguna Kantor Walikota Manado, Senin (21/01). Dalam sambutan Walikota…
Dilakukan Serentak di 3 Provinsi, KPU Mulai Cetak Surat Suara Pemilu 2019
Jakarta-Komisi Pemilihan Umum (KPU) resmi memulai proses pencetakan perdana logistik surat suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2019, Minggu (20/1). Kegiatan yang dilakukan serentak di tiga provinsi ini (Jakarta, Jawa Timur serta Sulawesi Selatan) ini sekaligus menjadi bentuk transparansi KPU. Komisioner KPU…
Bawa sajam di lokasi keramaian, Wawan diamankan Polisi
Amurang-Kepolisian(Polsek) Tumpaan melalaui Piket Sentra Pelayanan Kepolisian (SPK)mengamankan seorang pemuda yang membawa senjata tajam (sajam) di lokasi keramaian, diketahui berinisial KT alias Wawan, 16 tahun,warga Desa Raprap, Kecamatan Tatapaan, Kabupaten Minahasa Selatan, pada Senin dinihari (21/01/2019) Kejadian bermula saat tersangka,…
Bupati “Tetty” Memenuhi Undangan K2MS di USA.
Bupati Minahasa Selatan (Minsel), DR. Christiany E Paruntu,SE, memenuhi undangan warga Kerukunan Keluarga Minahasa Selatan (K2MS), yang berada di Amerika Serikat (AS), dalam acara Syukuran Tahun Baru sekaligus menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Minahasa Selatan ke-16, 20/1. Ibadah syukur yang…