suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: June 2020

Polres Tomohon Salurkan Bansos Tahap ke 4

TOMOHON – Ditengah mewabahnya covid-19, Polres Tomohon turut berperan aktif membantu masyarakat yang terkena dampak. Polres Tomohon yang di pimpin Kapolres  AKBP Bambang Ashari Gatot, S.IK, Mh., melakukan kegiatan bakti sosial penyaluran bahan makanan. Kapolres mengatakan telah menyediakan kurang lebih…

Bupati Paruntu Terima Kunjungan Kepala Balai Penelitian Tanaman

AMURANG – Bupati Minahasa Selatan Christiany Eugenia Paruntu, Kamis,  menerima kesatangan Kepala Balai Penelitian Tanaman Palma Badan Litbang Pertanian, Kantor Wilayah Kementerian Pertanian SULUT DR Ir. Ismail Maskromo M.Si, Kamis (4//6-20) Kunjungan ini  membahas berbagai hal khususnya bidang pertanian, dimana…

Bupati “ROR” MoU Bersama Kodim 1302 Minahasa TMMD 2020 Disaksikan Danrem 131 Santiago

MINAHASA – Bupati Minahasa Dr. Ir. Royke Octavian Roring, MSi menerima kunjungan kerja Komandan Resor Militer (Danrem) 131 Santiago Kolonel. TNI Prince Meyer Putong di rumah dinas Bupati Minahasa di Tondano, Kamis 4/6/2020. Dalam kunjungan kerja calon Brigjen asal Minahasa…

Ditugaskan Tangani Safety Net dan Program Teknis Dinsos Diminta Tunjukan Kinerja Yang Terbaik

MINAHASA – Dinas Sosial Kabupaten Minahasa ditugaskan oleh Bupati Royke O. Roring untuk tangani Safety Net dan Program Strategis, sehingga Dinsos  diminta oleh Bupati tunjukan kinerja terbaik. Dinas Sosial merupakan satuan perangkat kerja daerah (SKPD) yang merupakan garis terdepan dalam…

43 Pejabat Yang Baru Dilantik Jangan Kecewakan Pimpinan Laksanakan Tugas Dengan Penuh Tanggung Jawab

MINAHASA – Sebanyak 43 pejabat pimpinan tinggi pratama, administrator dan pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Minahasa, telah resmi di lantik Bupati Dr Ir Royke Octavian Roring MSi (ROR), pada Selasa 2 Juni 2020 kemarin. yang bertempat di aula monumen Benteng…

Ikut Lomba Inovasi Daerah Pemkot Tomohon Optimalkan Penilaian Dari 7 Sektor

TOMOHON – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tomohon Ir. Harold V. Lolowang, M.Sc, memimpin rapat Lomba Inovasi Daerah, yang dilaksanakan di ruangan Command Center Pemerintah Kota Tomohon, Rabu (3/6-2020) Dihadiri oleh Jajaran Pemerintah Kota Tomohon, rapat ini merupakan tindak lanjut dari…

Hadiri Sertijab “Mangala” Tunjukan Kinerja Terbaik Dinsos Terdepan Dalam Menghadapi Covid-19

MINAHASA – Dengan menerapkan protokol kesehatan Asisten pemerintahan dan kesra Dr. Denny Mangala,MSi menghadiri acara Serah terima jabatan kepala dinas sosial dari Denny Tualangi,SE kepada Drs John Kapoh,MSi bertempat di Kantor Dinas Sosial, Rabu (3/6-20) Dalam Asisten pemerintahan dan kesra menyampaikan…

Gelapkan Kendaraan R2 Warga Paslaten II di Ciduk Totosik

TOMOHON – Tim URC Totosik dikomandani Bripka Yanny Watung menangkap JM (19) pelaku penggelapan kendaraan roda dua (R2) di kompleks perkebunan Skentei, Kel Paslaten II, Tomohon Timur, Selasa (2/6 2020) pkl. 20.00 Wita. Hal ini atas laporan MW (43) warga…

Dampak Covid-19 New Normal Belum Berlaku di Minsel

AMURANG – Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Christiany E. Paruntu menegaskan bahwa, New Normal belum berlaku bagi kabupaten Minsel, pada Selasa (2/6-20) di rumah dinas Bupati. Hal ini dikatakan Bupati dihadapan sejumblah media yang bertugas peliputan di Kabupaten Minsel, yang saat…

Bupati Paruntu Terima Bantuan Dari Bank Sulutgo Cabang Amurang

AMURANG – Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan lewat Bupati  Christiany E. Paruntu, menerima bantuan dari Bank Sulut-Go cabang Amurang berupa sembako (beras), untuk dibagikan kepada masyarakat. Bantuan Sembako diterima langsung oleh Bupati Tetty Paruntu di Rumah dinas Bupati yang berada di…