Cipkon K2YD Minsel Bubarkan Kumpulan Anak Muda dan Sita Ranmor Knalpot Bising.
K2YD Polres Minsel Saat Membubarkan Kumpulan Anak-Anak Muda. AMURANG – Polres Minahasa Selatan (Minsel), kembali melaksanakan kegiatan kepolisian yang ditingkatkan atau K2YD, dengan sasaran minuman keras, premanisme, sajam, narkoba dan judi serta penyakit masyarakat lainnya, Sabtu 20/1. Dua Kendaraan Bermotor…
Perayaan HUT Ke-51 Jemaat GMIM Getsemani Lansot di Hadiri Walikota “JFE”
Pemasangan Lilin Angka Ke-50 HUT Jemaat GMIM Getsemani Langsot. TOMOHON – Walikota Tomohon Jimmy F. Eman, SE,Ak, menghadiri Ibadah Syukur Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-51, Jemaat GMIM Getsemani Lansot dan Penerimaan Pendeta Jemaat Pdt Feine Mamuaya Moningka STh, Minggu 20/1….
Bersama Dinkes Minsel PKB GMIM Pondang Sosialisasi Cegah Bahaya DBD.
Amurang – Mencegah lebih baik daripada mengobati, itulah Gerak Cepat dalam Mencegah virus Demam Berdara Dengue (DBD) yang ditular oleh Nyamuk, yang dilakukan oleh Pria Kaum Bapa (PKB) GMIM Setia Kudus Pondang. Dengan bekerjasama, dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Minsel, PKB…
Walikota Tomohon “JFE” Kunjungi Keluarga Pendeta dan Guru Agama Yang Sakit.
TOMOHON – Ketua Umum Panitia pelaksana Natal 25 Desember 2018 dan Tahun Baru 01 Januari 2019, KKPGA Rayon Tomohon, Walikota Tomohon Jimmy F. Eman, SE.Ak, bersama panitia lainnya mengadakan kunjungan ke rumah Keluarga Pendeta dan Guru Agama yang sakit. Kunjungan…
Kota Tomohon Raih Nilai “A” Ratusan Juta Dana Tambahan Masuk Kelurahan.
TOMOHON – Pemerintah Kota Tomohon meraih penilaian kategori baik dari Kementerian Keuangan, raihan kategori baik ini, dalam hal pengelolaan Dana Alokasi Umum (DAU) Kota Tomohon, sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan RI No 187/PMK.07/2018, tentang tata cara penyaluran Dana Alokasi Umum…
Dies Natalis dan Hari Orang Tua Seminarium Agustinianum Tomohon Ke-14 2018.
Walikota Tomohon Jimmy F. Eman SE Ak. TOMOHON – Walikota Tomohon Jimmy F. Eman, SE.Ak, menghadiri acara Dies Natalis Seminarium Agustinianum Tomohon yang Ke-41, dan pertemuan bersama orang tua seminaris, yang dilaksanakan di Seminarium Agustinianum Tomohon, Dies Natalis kali ini…
Kota Tomohon Rakor EPRA APBD Tahun Anggaran 2018.
Rakor EPRA APBD Kota Tomohon 2018 di Pimpin Sekot Harold Lolowang. TOMOHON – Walikota Tomohon Jimmy F. Eman,SE. Ak, diwakili Sekot Tomohon Ir. Harold Lolowang MSc, membuka dan sekaligus memimpin rapat Koordinasi (Rakor) Evaluasi dan Pengawasan Realisasi Anggaran (EPRA), Anggaran…
Coffe Morning Perdana 2019 Humas dan Pers Minsel Jalin Sinegritas.
Acara Coffe Morning Pemkab Minsel (Humas) Bersama Insan Pers Minsel AMURANG – Setelah usai dilaksanakan acara Serah terima jabatan (Sertijab), kepala bagian Humas dan protokoler Minsel yang baru, Altin Sualang, dilanjutkan dengan Coffe Morning Insan Pers Minsel dan Pemerintah Kabupaten…
Sualang PLT Kabag Humas Sertijab di Saksikan Ass l.
Serah Terima Jabatan Kabag Humas di Saksikan Oleh Ass l Pemkab Minsel Handri Sondakh. AMURANG – Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Christiany E Paruntu,SE, beberapa waktu lalu (10/1) telah melantik beberapa pejabat stuktural Pemerintahan, mulai dari Eselon ll, lll dan lV….
Jalin Sinegritas Pemkot Tomohon Sambut Kedatangan Kapolda Sulut.
TOMOHON – Wali Kota Tomohon, Jimmy F. Eman,SE,AK, menyambut kedatanganĀ Kapolda Sulawesi Utara (Sulut), Irjen Pol. DR. Remigius Tri Hardjanto,SH,Msi, di Kota Tomohon, bersama dengan unsur Forkopimda Kota Tomohon, Senin14/1. Kunjungan Kapolda Sulut kali ini, dalam rangka saling silahturami antara Pemerintah…