suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Ekonomi

Dolog Tahuna Masih Rutin Gelar Operasi Pasa

Tahuna-Kantor Dolog Tahuna beberapa bulan terakhir masih rutin menggelar Operasi Pasar, baik itu beras, gula pasir maupun minyak kelapa. Informasi dari Kepala Dolog Sub Drive Tahuna, Castro Hermanses, operasi pasar tak hanya terpusat di Sangihe, tapi terkonsentrasi juga di Kabupaten…

Pengembangan Sawah di Sangihe Tetap Diseriusi Pusat

Tahuna-Meski kondisi Kabupaten Sangihe tediri dari banyak pulau dan luasnya lebih besar laut ketimbang daratan, Kementerian Pertanian RI tetap menseriusi program pengembangan padi sawah. Hal ini dibenarkan Kadis Pertanian, Perkebunan, Peternakan dan Kehutanan (P3K) Sangihe, Ir. Mathilda Lumeling MSi dikonfirmasi…

Direspon Pusat,2017 Sangihe Targetkan Swasembada Daging

Tahuna-Tahun 2017 Pemkab Sangihe melalui Dinas Pertanian, Perkebunan, Peternakan dan Kehutanan (DP3K) telah menargetkan swasembada daging. Dan alhasil, target tersebut mendapat respon positf pemerintah pusat. Hal ini dibenarkan Kadis P3K Sangihe, Ir. Mathilda Lumeling MSi dikonfirmasi sejumlah wartawan, Selasa (04/10)…

Bagian Perekonomian Minsel Sambangi Gudang Bulog

Amurang-Adanya beras miskin(Raskin) yang dikembalikan oleh salah satu Desa yang ada di Kabupaten Minsel yang tidak layak untuk dimakan,dikarenakan raskin dimaksud berlogong dan tidak layak untuk dikonsumsi warga. Maka Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan melalui Bagian Perekonomian langsung melakukan pengecekan kwalitas…

Perumahan PNS Kampung Naha Segera Ditempati

Tahuna-Seiring dengan telah dituntaskan pembangunannya, kini bantuan perumahan bagi kalangan PNS di kampung Naha Kecamatan Tabukan Utara segera ditempati. Hal ini dikatakan Kadis Perumahan dan Pemukiman (Perkim) Sangihe, Drs. Sukardi Adilang, Selasa (20/09)kemarin. Dijelaskan, sebagai payung hukum agar penempatan 50…

Alat Ukur Diragukan,Pemkab Sangihe Evaluasi Layanan Pangkalan MT

Tahuna-Pemkab Sangihe melalui Bagian Ekonomi Sekretariat Daerah (Setda) Kantor Bupati melakukan monitoring sekaligus evaluasi layanan pangkalan minyak tanah (MT). Kepala Sub Bagian Perindustrian Perdagangan BUMD dan Pertambangan Energi Bagian Ekonomi, Doni Tamboto menjelaskan, monitoring dan evaluasi dilakukan menyusul adanya keluhan…

Warga Minsel Menggantung Hidup Pada Sejumlah Komoditi

Amurang-Masyarakat Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel),ternyata menggantung hidup mereka pada sejumlah komoditi andalan Daerah ini,sehingga bisa dikatakan bahwa masyarakat di Daerah Minsel,mampu menjadikan sejumlah komoditi layak untuk membiayai kehidupan warga. Luas wilayah Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) 148.400ha,dan luas areal perkebunan berdasarkan data Statistik…

Tanggulangi Kemiskinan,Sangihe Fokus Tangani Air Bersih dan Listrik Pedesaan

Tahuna- Terkait dengan program penanggulangan kemiskinan, Kabupaten Kepulauan Sangihe masih fokus pada pembangunan sarana prasarana air bersih serta listrik pedesaan. Hal ini benarkan Sekretaris Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bapeda) Sangihe, Hanry  Lumiu. Ia juga mengakui, berdasarkan hasil evaluasi Propinsi Sulut,…

Terganjal Hutang,41 Kampung di Sangihe Belum Terima Raskin

Tahuna- Pendistribusian beras miskin (Raskin) di Kabupaten Kepulauan Sangihe untuk jatah triwulan tiga sudah disalurkan pihak Dolog Tahuna sesuai dengan jadwal. Hanya saja masih ada 41 kampung yang belum disalurkan, dikarenakan terganjal masih berhutang dengan jumlah total Rp 126.992.000. Kepala…

Harga Masih Tinggi,Program Tol Laut di Sangihe Belum Signifikan

Tahuna-Sudah tiga trip KM Caraka mengangkut kontener yang berisikan produk program Tol Laut atau  Geray Maritim, tetapi belum memberikan dampak signifikan dalam penurunan harga terutama semen terigu dan beras. Hal ini bisa terlihat di beberapa pengusaha penjual barang- barang hasil…