Wagub Steven Larut Bersama Umat Hindu di hari Raya Galungan
Bolmong- Sebagai salah satu rangkaian Hari Raya Keagamaan bagi Umat Hindu, maka oleh Parisada Hindu Kabupaten Bolaang Mongondow, menggelar Upacara dan Sembayang di Pura Puseh Desa Adat Kembang Mertha Kecamatan Dumoga Timur, Perayaan Hari Raya Galungan, yang dihadiri Wagub Drs…
Wagub:Triwulan Tiga Realisasi capaian PAD Baru 63,04 Persen
Sulut-Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Utara Drs Steven Kandouw menegaskan, memasuki bulan terakhir pada triwulan ke-tiga pengelolaan APBD TA 2016, baru mampu merealisasikan 63,04 persen pendapatan daerah (PAD) atau Rp.1.892.288.435.575,00 (Satu Triliun delapan ratus Sembilan puluh dua milyar dua ratus delapan…
Wagub Terima Kado Ulang Tahun dari dr Devi
Sulut-Wakil Gubernur Sulawesi Utara Drs Steven Kandouw menerima pemberian Kue Ulang Tahun dari Isteri tersayang Dr Kartika Devi Kandouw Tanos MARS, dimana pada Senin (05/09) kemarin genap berusia 74 Tahun. Pemberian surprise berupa kue ulang tahun tersebut berlangsung di sela-sela…
Wagub Buka Pertandingan Futsal Antar Wartawan
Sulut-Pertandingan futsal antar wartawan bertajuk Jurnalis Sulut Futsal Turnamen (JSFT) resmi dibuka Wakil Gubernur (Wagub) Sulut Drs Steven Kandouw, Jumat (02/09) pagi kemarin di halaman kantor gubernur sulut. Dalam kesempatan itu, Wagub telah melakukan tendangan pinalti sebagai tanda dimulainya ajang…
Wagub Steven Tutup FSL2N
Sulut-Wakil Gubernur Sulawesi Utara Drs. Steven Kandouw menutup seluruh rangkaian kegiatan Festifal dan Lomba Seni Siswa Nasional (FSL2N) tingkat nasional. Penutupan FSL2N tersebut diselenggarakan Jumat (2/9) bertempat di hotel Sutan raja Minahasa utara. Dalam sambutan Wagub menyatakan kegiatan ini membeirkan…
Wagub Buka Pameran II Pulau Terluar Sulut
Manado-Wakil Gubernur sulawesi utara Drs. Steven Kandouw Selasa (23/8) membuka acara Pameran 11 pulau terluar yang diselenggarakan di Manado Town Square Selasa (23/8). Acara yang digelar oleh Badan Perbatasan Provinsi Sulut ini dilaksanakan untuk mengenalkan kepada masyarakat tentang kondisi pulau-pulau…
OD-SK Gelar Toast Kemerdekaan
Sulut-Gubernur Sulut Olly Dondokambey SE bersama Wagub Drs Stven Kandouw (ODSK) dalam rangka mensyukuri peringatan ke-71 Kemerdekaan RI tingkat Provinsi Sulut yang telah berlangsung sukses, usai upacara penurunan bendera pada malam harinya Rabu (17/08) menggelar acara Toast Kemerdekaan di Graha…
Gubernur Olly Bagi kasih Dengan Veteran Sulut
Sulut-Guna mengharggai jasa para pejuang kemerdekaan di daerah ini, maka Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey SE berbagi kasih dengan ratusan keluarga pahlawan, perintis/janda perintis kemerdekaan dan veteran di Provinsi Sulut. Acara yang berlangsung di loby kantor gubernur, usai upacara peringatan…
Gubernur Olly Tampil Perdana Irup Hari Peringatan Kemerdekaan Tingkat Provinsi Sulut
Sulut-Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey SE tampil perdana selaku Inspektur pada Upacara peringatan ke-71 Hari Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Provinsi Sulawesi Utara, yang berlangsung di halaman kantor gubernur, Rabu pagi (17/08) kemarin. Sedangkan Dan Yon Raider 712 Wiratama bertindak selaku…
Wagub Steven Kukuhkan Paskibraka Sulut
Manado-Wakil Gubernur Sulawesi Utara Drs Steven Kandouw mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Provinsi Sulut, di Aula Mapalus Kantor Gubernur, Senin sore (14/08), kemarin. Dalam pengantar pengukuhan ini Wagub mengatakan, diakhir pelatihan adik-adik harus lebih mengenal jati diri sebagai generasi…