Belanja Keperluan Sekolah Warnai Buka Libur Sekolah
Tahuna-Sejak akhir pekan lalu hingga Senin (11/07) kemarrin, suasana pusat kota Tahuna, termasuk sejumlah Swalayan masih dipenuhi kalangan orang tua siswa. Kehadiran para orang tua siswa tersebut terkait dengan berbelanja kebutuhan anak sekolah. ”Sejak Sabtu sampai hari ini (Kemarin), masih…
Guru dan Kepsek Dilarang “buang asap” di Lingkungan Sekolah
Sitaro – Menyusul dengan pernyataan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan diberbagai media nasional yang menegaskan agar Kepala sekolah (Kepsek) maupun guru untuk tidak merokok dilingkungan sekolah, ini sesuai dengan Permendikbud nomor 64 tahun 2015 bahwa pemerintah dengan tegas…
SMA 1 Tenga Wakili Sulut Lomba Cerdas Cermat 4 Pilar Tingkat Nasional
Amurang- Lomba Cerdas Cermat 4 Pilar tingkat Propinsi Sulawesi Utara akhirnya disematkan kepada Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Tenga, kabupaten Minahasa Selatan,sehingga berhak mewakili Propinsi Sulawesi Utara(Sulut) pada Lomba Cerdas Cermat 4 Pilar kebangsaan di Ivent Tingkat Nasional SMA/SMK /MA…
Libur, 336 Siswa Prakrin SMK Negeri 1 Bitung Tetap Praktek
Bitung – Sebanyak 336 siswa Sekolah Menengah kejuaruan (SMK) Negeri 2 Bitung yang mengikuti praktek kerja industri (Prakrin) terpkasa tidak bisa menikmati masa libur secara penuh. Meksi seluruh siswa berdasarkan kalender pendidikan menjalankan masa libur menjelang tahun ajaran baru 2016-2017, …
Setahun Ratusan Siswa Belum Mengantongi Ijasah Akhir
Amurang-Sudah memasuki satu tahun pengumuman kelulusan dari Sekolah Menengah Pertama(SMP) ,para siswa yang beralih jenjang pun sudah berganti seragam.Namun ternyata ,masih ada ratusan siswa yang belum mengantongi ijasah,Bahkan ada siswa yang sudah duduk di kelas XI yang masih saja bingung…
Lumi Buka Kegiatan Pemilihan Guru dan Siswa Berprestasi se-Minahasa Selatan
Amurang-Untuk mendapatkan Mutu Pendidikan yang baik,maka melalui Dinas Pendidikan membuka kegiatan pemilihan Guru dan Siswa berprestasi dan berdedikasi tingkat Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) tahun 2016,Kamis(15/6). Acara yang digagas oleh Dinas Pendidikan dihadiri oleh seluruh Guru,Pengawas,Siswa ,Bidang Perpustakaan dan Labora yang ada…
UN 2016 SMP Minsel Tertinggi di Sulut
Amurang,Suarasulutnews.co.id—Torehan prestasi yang diberikan oleh Siswa dan Siswi Sekolah Menengah Pertama(SMP) di Kabupaten Minahasa Selatan pada tahun 2016 ini,boleh menorekan nilai yang tertinggi di Sulawesi Utara,setelah menuntaskan Ujian Nasional beberapa waktu lalu.Dimana Pendidikan lewat UN tahun 2016 Minsel berhasil mendapatkan…
Peserta UN SMP Sangihe Lulus 100 Persen
Tahuna,Suarasulutnews.co.id-Prestasi menggembirakan ditoreh peserta Ujian Nasioanal (UN) Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Kepulauan Sangihe, menyusul kelulusan 100 persen pada pengumuman secara serentak Sabtu akhir pekan lalu. Informasi dari Kadis Pendidikan Nasional Pemuda dan Olahraga (Dikpora) Sangihe, Dra. Helmince Tatawi…
Wabup Franky Hadiri Pentabisan Dan Peresmian Gedung TK dan SD Gmim Kanaan Pinaling
Amurang,Suarasulutnews.co.id-Wakil Bupati Franky Donny Wongkar SH mewakili Bupati Minsel Christiany Euginia Paruntu SE bersama Kadis Koperasi Ir.Peter Rene Hosang MSi mewakili Pemerintah Provinsi Sulut serta Kadis Pendidikan Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) Olyvia Lumi SSTP Msi menghadiri acara Pentabisan dan peresmian Gedung…
Dinas Akan Jemput Hasil UN Tingkat SMP di Propinsi
Lumi: Pengumuman Hasil Ujian Nasional Tingkat SMP Bisa Memberikan Hasil Yang Terbaik Amurang,Suarasulutnews.co.id-Sesuai dengan jadwal yang dikeluarkan oleh Dinas Pendidikan Propinsi Sulut,maka Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa Selatan akan menjemput hasil Ujian Nasional tahun 2016 tingkat Sekolah Menengah Pertama(SMP). Hal ini…