ASN Sangihe Diminta Hormati Keputusan Mutasi
Tahuna-Pemberlakuan Peraturan Pemerintah (PP) 18 Tahun 2016 Tentang Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Januari lalu, berimbas dimutasikannya sejumlah pejabat maupun Aparatur Sipil Negara (ASN) lainnya. Namun dari informasi yang beredar, sejumlah ASN yang terkena roling dan mutasi, enggan melaksanakan tugas ditempatnya…