Belajar Pertanian, Hontong Cs Terbang ke Korsel
Tahuna-Demi mempelajari sekaligus menatap perkembangan pertanian di Kabupaten Kepulauan Sangihe, Wakil Bupati Helmud Hontong SE nekat terbang ke Korea Selatan (Korsel), Selasa (29/08) kemarin. Keberangkatan ke Korea Hontong turut didampingi Sekda Edwin Roring SE,ME dan Kepala Dinas Pertanian, Perkebunan, Peternakan…