KPUD Terus Mantapkan Tahapan Pilkada Sangihe
Tahuna,Suarasulutnews.co.id-Kinerja KPUD Kabupaten Kepulauan Sangihe semakin dimantapkan jelang launching tahapan pilkada yang akan dimulai 21 Juni mendatang. Ada beberapa agenda penting yang telah dilalui, sebagaimana yang dijelaskan Ketua KPUD Sangihe, Elysee Sinadia S.Pd, yakni pelaksanaan rapat persiapan yang digelar pekan…