suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Pemda di Minta Bangun Komitmen Bersama

Rahi Opini WDP Dari BPK,Pemda di Minta Bangun Komitmen Bersama

Manado – (04/06) Bupati Bolaang Mongondow Utara Drs. Hi. DEPRI PONTOH secara langsung menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK RI terhadap Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Bolaang Mongondow Utara Tahun 2014 yang bertempat di Kantor BPK RI Perwakilan Provinsi…