Rapat Rutin DWP Minsel di Rangkaikan dengan Demo Rias Wajah
Amurang,Suarasulutnews.co.id-Rapat rutin Dharma Wanita Persatuan (DWP) kabupaten Minahasa Selatan yang dilaksanakan di Waleta kantor Bupati. Rapat DWP tahun 2016 ini membicarakan beberapa program yang nantinya pengurus DWP akan menjalankannya seperti Ekonomi,Sosial Budaya dan pendidikan. Hal ini dikatakan ketua DWP kabupaten…