Sehan Buka Musda Ke III DPD PAN Kota Kotamobagu
Boltim – Bertempat di gedung Cempaka Putih Kota Kotamobagu, pada Minggu (07/08) hari ini, Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Sehan Landjar, membuka secara resmi kegiatan Musyawarah Daerah (Musda) Ke III DPD PAN…