Wagub Steven Sidak Kantor Gubernur
Manado,Suarasulutnews.co.id-Wakil Gubernur Sulut Drs. Steven Kandouw Jumat (29/2) pagi melakukan sidak disejumlah ruangan yang ada di kantor Gubernur Sulut. Sidak tersebut sontak membuat kaget sejumlah pegawai yang berada dalam ruang kerja. Saat sidak wagub memeriksa beberapa ruangan seperti ruangan LPSE,…