Walikota Vicky Uraikan Visi Misi dan Program Kerja Mewujudkan Manado Kota Cerdas
Manado-Walikota Manado DR Ir G.S Vicky Lumentut SH MSI DEA menjadi pembicara dalam Rapat Kerja Pimpinan (Rakerpim) Universitas Negeri Manado (Unima) tahun 2016, di Ballroom Hotel Aryaduta Manado, Kamis (17/11) pagi tadi. Kesempatan yang baik itu, Walikota GSVL memanfaatkannya untuk…