Warga Tiberias kembali Demo di Kantor Polsek Poigar

Rombongan Warga dari orang dewasa samapai anak-anak bergerak dari Desa Tiberias, menuju beberapa Desa di kec.Poigar

Rombongan Warga dari orang dewasa samapai anak-anak bergerak dari Desa Tiberias, menuju beberapa Desa di kec.Poigar

Poigar- terkait Pencabutan Izin Operasional PT. Melisya Sejahtera oleh Pjs Bupati, Adrianus Nixon watung beberapa hari yang lal.,hari ini Ratusan Warga Desa Tiberias, Kecamatan Poigar, Kab. Bolmong Induk pagi tadi pawai dengan mengunakan kendaraan,. Dalam pawai tersebut warga mendeklarasikan SK. Pencabutan Izin Operasional PT. Melisya Sejahtera.

Rombongan Warga dari orang dewasa samapai anak2 bergerak dari Desa Tiberias, menuju beberapa Desa di kec.Poigar., setelah itu rombongan pun mendatangi Polsek Poigar.

Kedatangan warga ini, sebagai bentuk pertanggungjawaban atas aksi blokade jalan Trans sulawesi yg di lakukan beberapa hari lalu., pasca pemblokiran jalan trans tersebut, sekitar 2 warga di tahan di Polres Bolmong.

Kordinator Lapangan (Korlap aksi) Abner Patras mengatakan bahwa penahanan atas 2 org warga Tiberias tidak seharusnya terjadi.

“Kalau mereka di Tahan atas aksi tersebut, maka bukan hanya mereka yg harus di tahan, namun masyarakat siap menyerahkan diri untuk di tahan., karna semua masyarakat Tiberias terlibat dalam aksi tersebut,” tegas abner.

Masyarakat juga meminta agar pihak Polres mau membebaskan warga yg di tahan.

“Kami masyarakat meminta pihak polisi, dalam hal ini Polres agar membebaskan warga yg di tahan, kalau pun mau ditahan., masyarakat semuanya siap menyerahkan diri ke Kepolisian., dan apabila 2 warga yg di tahan kepolisian tidak di bebaskan, maka dalam 1, 2 hari ini kami akan ke Polres,. Dan membuktikan dengan menyerahkan diri,” pungkas abner.(irham)

Tags:
author

Author: 

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.