Polsek Tombatu Amankan 1.675 Minuman Keras Tanpa Ijin
Mitra-Prestasi spektakuler diukir jajaran Polres Minsel dalam hal ini Polsek Tombatu yang dengan kerja kerasnya berhasil mengamankan 1.675 liter Minuman Keras jenis Cap Tikus Tanpa Ijin, dini hari tadi Sabtu (5/10/). Keberhasilan ini berawal dari kegiatan Program Unggulan Polres Minsel…
Walikota Vicky Hadiri Ibadah Syukur HUT ke-17 GMIM Samaria Pakowa
Manado-Walikota Manado DR Ir G.S Vicky Lumentut SH MSi DEA bersama Ketua Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Manado yang juga Rektor Universitas Negeri Manado (Unima) Prof DR Julyeta P.A Lumentut Runtuwene MS DEA, menghadiri ibadah syukur Hari Ulang…
Pemilik Pajeko Bakal Kenak Sangsi
Amurang-Pelabuhan Penangkap Ikan(PPI) yang letaknya di Mobongo-Kawangkoan kecamatan Amurang Barat,Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel),ternyata masih banyak kapal nelayan penangkap ikan alias pajeko yang tidak menggunakan PPI sebagai tempat bersandar. Pantauan media ini salah satu kapal penangkap ikan alias pajeko menggunakan yang tidak…
Satgas Saber Pungli Temukan Indikasi Pungli di Sangihe
Tahuna-Pasca dilantik pekan lalu di Pendopo Rumah Jabatan Bupati, Satuan Tugas (Satgas) Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber-Pungli) Kabupaten Sangihe langsung melakukan aksi lapangan. Ketua Satgas Saber Pungli Kabupaten Sangihe, Kompol Jusuf Baba memebenarkan dikonfirmasi wartawan baru-baru ini. Aksi turun lapangan…
Polres Minsel Gelar Razia 4 November
Amurang-Sebanyak 300 personil Polres Minsel melaksanakan Razia terpadu bertempat di Jalan Trans depan Mapolres Minsel, Jumat (4/11/2016). Razia skala besar ini dipimpin langsung oleh Kapolres Minsel AKBP Arya Perdana,SH,SIK,MSi dan Wakapolres Kompol M. Islam A.,SIK. Dalam keterangan resminya, Kapolres Minsel…
Kapolres Minsel Arya Perdana Pimpin Apel Siaga 1
Amurang-Kapolres Minsel AKBP Arya Perdana,SH,SIK,MSi, memimpin pelaksanaan Apel Siaga 1 yang diikuti oleh ratusan personil jajaran Polres Minsel, Jumat (4/11/2016). Apel Siaga 1 yang dilaksanakan di Halaman Utama Polres Minsel ini dirangkaikan dengan pengecekan perkuatan personil maupun sarana pendukung operasional…
Prakoso: Dua Warga tetap akan kami proses sesuai Hukum
Amurang-Tertangkapnya Dua warga yang menjual kupon Judi Togel disalahs atu kelurahan di Kecamatan Amurang,oleh Polsek Amurang dan Timsus Patola Minsel,yakni IW alias Ike(46thn) dan JS alias Jhon (55thn). Kapolsek Amurang,AKP Arie Prakoso,SIK,kepada media ini membenarkan adanya pengrebekan oleh Polsek Amurang…
Tiga SPBU di Minsel Kekurangan BBM Jenis Premuim
Sumuweng: Biasanya pengiriman sampai 16 hingga 32 Kilo Liter Amurang-Memasuki akhir tahun 2016 di bulan November,ternyata tiga Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum(SPBU),yakni SPBU Amurang,Tumpaan dan Kapitu,hingga saat ini dikurangi pengiriman Premuim oleh pihak Pertamina. Kepada media ini Kepala Bagian Perekonomian…
Polsek Amurang dan Timsus Patola Minsel Amankan Pengedar Judi Togel
Amurang-Polsek Amurang dan TimSus Patola Minsel kali berhasil mengamankan dua warga penjual judi togel disalah satu kelurahan di Kecamatan Amurang.Kedua tersangkan tersebut diamankan saat sedang menjual kupon togel pada Pukul 1,00 witha dini hari,Jumat(4/11). Hal ini dikatakan Kapolsek Amurang AKP…
Wabup Franky dan Sekda Danny Bukan Petugas Cleaning Service
Amurang-Jumat bersih oleh Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan(Minsel) yang dipimpin langsung oleh Bupati Christiany Euginia Paruntu,SE,melalui Wakil Bupati Franky Donny Wongkar,SH dan Sekretaris Daerah(Sekda) Drs Danny Rindengan,Msi,ternyaat ini mendapat apresiasi oleh warga Amurang. Hal ini dikatakan Warga Amurang Karel Hendrik Lakoy…