DiDampingi PYR, MEP Hadir Di HUT Ke-60 Partai Golkar
MINSEL,Ketua DPD II Partai Golkar Minahasa selatan dr.Michaela Elsiana Paruntu, MARS didampingi Calon Bupati yang diusung partai golkar Petra Yani Rembang (PYR) dan Calon wakil bupati hadir di HUT Partai Golkar Ke-60. HUT Ke-60 Partai Golkar yang digelar dipantai alar…
Rapat Pleno Pencabutan Nomor Urut Paslon Oleh KPU Mitra Berjalan Lancar
Mitra – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra) menggelar rapat pleno terbuka untuk pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati yang akan bertarung dalam Pilkada Mitra 2024. Acara tersebut berlangsung pada Senin (23/9/2024) di halaman Kantor…
Pemdes Tawaang Realisasikan Pekerjaan Peningkatan Jalan Paving Blok Jalan Dalam Desa
MINSEL,Pemerintah desa Tawaang merealisasikan pekerjaan peningkatan jalan paving blok tahun anggaran 2024. Pekerjaan peningkatan jalan paving blok sepanjang 552 m2 tersebut berlokasi didua tempat yakni perbatasan jalan dalam desa Jaga 3 dan jaga 4. Ditemui dilokasi pekerjaan, hukum tua desa…
DPP PAMI Perjuangan Sulut Siap Dampingi Korban Dampak Gunung Ruang Tak Terdata Penerima Fasilitas
Sitaro – Rencana dan upaya Pemerintah untuk merelokasi kepala keluarga yang terdampak erupsi Gunung Ruang, Kepulauan Sitaro (Tagulandang), Sulawesi Utara, ke wilayah yang dinilai lebih aman dari dampak erupsi gunung tersebut adalah hal yang sangat di harapkan oleh penduduk yang…
Telan Anggaran Milyaran Rupiah, Proyek Long Segment Pakuweru – Sapa, Pekerjaannya AMBURADUL
MINSEL,Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Minahasa selatan kembali mendapat sorotan dan catatan raport merah dari Badan Advokasi Indonesia (BAI) Sulawesi Utara. Hal ini terkait pekerjaan Proyek yang ditangani pihak ketiga alias kontraktor. Buruknya pekerjaan proyek Long Segment jalan…
“DPP PAMI Perjuangan” Jangan Ada Pelanggaran HAM Korban Letusan Gunung Ruang
Ketua DPP Pelopor Angkatan Muda Indonesia Perjuangan, Maykel R. Tielung, SE, SH, MH mendesak Pemkab Sitaro jangan abaikan keluhan keluarga yang tidak terdata dalam penerimaan relokasi dampak dari letusan Gunung Ruang. Kata Tielung Harus cepat chross chek di lokasi dan…
Pemimpin dan Kepemimpinan Yang Baik Dan Benar, Tokoh Dalam Alkitab.
Oleh : Pdt.Andreas Benaya Rehiary.S.Th. Shaloom. Sahabat pembaca yang terkasih dalam Tuhan kita Yesus Kristus. Kali ini kita akan berbagi pemahaman tentang apa itu, “Pemimpin, dan Kepemimpinan”. Dalam sejarah yang dikisahkan pada cerita kitab suci Alkitab, ada beberapa tokoh pemimpin…
Maju Berkepribadian dan Sejahtera Jadi Tema HUT Ke-16 Desa Pakuweru Utara
MINSEL,Perayaan HUT ke-16 desa Pakuweru Utara dengan mengusung tema “Desa Pakuweru Utara Maju Berkepribadian dan Sejahterah” hari ini dirayakan digedung olah raga. Rabu, (05/06/2024). Dengan mengusung tema “Desa Pakuweru Utara Maju Berkepribadian dan Sejahterah” tentunya dinilai sangat tepat dan beralasan….
Hasyim Sebut ” Tuhan Yesus ” Saksi Janji Keluarga Prabowo Untuk Indonesia
Minahasa – Keluarga Prabowo Subianto berjanji kepada seluruh masyarakat Indonesia, tidak akan mencari keuntungan 1 Rupiah pun dari semua program dalam Pemerintahan Prabowo-Gibran. Tuhan Yesus Kristus Saksi dari ucapan saya ini. Ucapan itu di sampaikan Hasyim Djojohadikusumo, saat menjadi pembicara…
Didampingi Hukum Tua Joel Rindorindo, Ini Penjelasan Camat Sonni Sagai, Soal Bantuan Bulog
MINSEL-Camat Tenga Sonni Sagai didampingi hukum tua pakuweru Joel Frans Rindorindo membenarkan adanya isu soal data bantuan Bulog yang diduga tidak tepat sasaran. Terkait adanya isu tersebut, ini patut untuk diseriusi untuk dicari kebenarannya. Makanya saat secara kebetulan ada pertemuan…