suarasulutnews.co.id

sumber informasi sulawesi utara

Month: July 2020

KPK Terus Lakukan Monitoring Dalam Upaya Pencegahan Korupsi di Daerah 

TOMOHON – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Bank Pengelola dana untuk penanganan Covid – 19 yakni Bank BPD Sulutgo, yang di ikuti Sekretaris Daerah Kota Tomohon Ir. Harold V Lolowang, bertempat di ruang kerja Kediaman Walikota…

Amankan Aset Negara Sesuai Surat Kemetrian Pemkab Mitra Lakukan Sweeping di Lokasi Tambang KRMSP

MITRA – Pemerintah Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra) melakukan sweeping Kartu Tanda Penduduk (KTP) selama dua hari berturut-turut di wilayah kebun raya Megawati Soekarnoputri atau eks pertambangan Newmont di Ratatotok. Sweeping yang dilakukan oleh Pemkab Mitra, bekerjasama dengan TNI/Polri, Satuan Polisi…

Ratusan Penambang Gelar Unjuk Rasa, Minta Tambang Bowone Dibuka

Sangihe – Ratusan penambang menggelar unjuk rasa di rumah jabatan bupati. Kedatangan para penambang ini menuntut Bupati dan Kapolres Sangihe segera membuka kembali tambang rakyat di Kampung Bowone, Kecamatan Tabukan selatan tengah. Koordinasi aksi unjuk rasa ini Franki Nusi dalam…

Pemkab Minahasa Rakorev Penerimaan PAD PBB-P2 dan Penyerahan SPPT-DHKP PBB-P2

MINAHASA – Rapat Koordinasi dan Evaluasi (Rakorev) Penerimaan Pendapatan Asli Daerah (PAD) khususnya PBB-P2 dan Penyerahan SPPT-DHKP PBB-P2 di Kab. Minahasa di Ruang Sidang Kantor Bupati, Rabu 15 Juli 2020 Rapat ini dilaksanakan dengan menggunakan protokol kesehatan covid 19. Dalam sambutannya Bupati…

Sambut HUT RI Ke-75 Pemkab Minahasa Rapat Bersama Instansi

MINAHASA – Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) Ke-75 Tahun 2020, Pemerintah Kabupaten Minahasa memulai melakukan persiapan dalam rangka menyambut hari Kemerdekaan Republik Indonesia pada 17 Agustus nanti. Persiapan tersebut diawali dengan rapat bersama intansi terkait yang dipimpin…

Satres Narkoba Polres Sangihe Amankan Ratusan Liter Minol Jenis Cap Tikus

Sangihe – Sebanyak 695,4 liter minuman beralkohol (Minol) jenis cap tikus berhasil diamankan Satuan Reserse (Satres) Narkoba Kepolisian Resor (Polres) Kepulauan Sangihe. Ratusan minol ini diduga berasal dari kota Manado yang didistribusi lewat kapal malam untuk diperjualbelikan di Kabupaten Sangihe….

Pemkab Mitra Coffee Morning Bersama Jurnalis Minahasa Tenggara

MITRA – Wakil Bupati Minahasa Tenggara (Mitra) Joke J. Legi bersama Jurnalis Minahasa Tenggara (JMT), gelar tatap muka bersama, yang dilaksanakan di ruangan kerjanya Wakil Bupati lantai tiga Pemkab Mitra, Senin (13/7-2020). Tatap muka bersama ini, merupakan diskusi atau cofee…

Pemkab Sangihe dan PT. Bank SulutGo Cabang Tahuna Teken MoU

Sangihe – Bertempat di Papanuhung rumah jabatan bupati, Pemerintah kabupaten (Pemkab) Sangihe dan PT. Bank SulutGo (BSG) cabang Tahuna melakukan penandatanganan Memorandum of Understand (MoU) terkait dengan Penerimaan Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan dan Perkotaan (PBB-P2) serta pajak daeran lainnya….

Wakili DPW SI Sulut Ketua DPC SI Mitra Artly Kountur Serahkan Sembako Bagi 50 Mustahag

MITRA – Dewan Pimpinan Wilayah Syarikat Islam Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) menyalurkan bantuan dalam bentuk sembako di Wilayah Kecamatan Belang dan Ratatotok Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra), untuk 50 mustahag Sabtu (11/7-20) Mewakili Ketua DPW Syarikat Islam Sulut, sembako ini di…

Kapolres Minut Himbau Kumtua Liktim Ibadah di Rumah

MINUT – Polres Minahasa Utara (Minut) bekerja keras untuk menjaga dan meminimalisir dampak dari penyebaran virus corona di tengah masyarakat. Salah satu imbauan adalah untuk mengurangi aktivitas di luar rumah Kapoles Minahasa Utara AKBP Grace Krisna D Rahakbau S.Ik M.si…